Posts

Showing posts from October, 2018

7 TEMPAT WISATA MENARIK DI KABUPATEN BERAU

Image
R eyGina Wisata | Kita patut bersyukur memiliki negara yang banyak dianugerahi tempat-tempat indah mempesona yang bernilai tinggi. Terlalu banyak potensi alam dan wisata Indonesia yang membuat banyak wisatawan mancanagera terkagum-kagum akan keindahannya. Salah satu potensi wisata yang nan menakjubkan dan indah di Indonesia salah satunya ada di Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur. Disini Anda bisa menyaksikan pesona alam Kabupaten Berau yang menakjubkan mulai dari pantai hingga alam bawah lautnya yang cantik mempesona. BACA JUGA : Pesona Wisata Kalimantan Tengah Jadi buat Anda yang ingin menghabiskan waktu liburan bersama keluarga, Tidak ada salahnya Anda mengunjungi Kabupaten Berau yang indah mempesona ini. Berikut 7 Tempat Wisata Menarik Di Kabupaten Berau yang dapat Anda kunjungi dan nikmati keindahanya. 1. Pulau Derawan P ulau Derawan adalah salah satu Tempat Wisata Menarik di Kabupaten Berau yang dapat Anda kunjungi dan nikmati keindahannya. Selain memiliki pantai yan

MENCICIPI KOLO, MAKANAN TRADISIONAL KHAS KABUPATEN MANGGARAI

Image
R eyGina Wisata | Kabupaten Manggarai dikenal sebagai salah satu destinasi wisata yang indah dan menarik untuk dikunjungi. Kabupaten Manggarai memiliki banyak wisata alam yang menakjubkan, wisata budaya dan lain sebagainya. Kabupaten Manggarai selalu menyajikan lanskap alam dan budaya yang tak pernah membuat Anda bosan. BACA JUGA : Menikmati Keindahan Gua Kristal Di Kupang Barat Tak hanya itu, Kabupaten Manggarai juga memiliki sejumlah kuliner tradisional yang wajib Anda cicipi saat berlibur di Nusa Tenggara Timur yang salah satunya adalah Makanan Khas Tradisonal Manggarai , Kolo atau Nasi Bakar. Warga di Kabupaten Manggarai memiliki makanan khas tradisional yang bercita rasa alami. Kolo atau Nasi Bakar demikianlah sebutan untuk makanan tradisional Manggarai ini yang dimasak dengan menggunakan bambu. Menurut masyarakat setempat, Untuk bisa menghasilkan Kolo atau Nasi Bakar ini dibutuhkan bahan berupa bambu muda dengan panjang sekitar 30 centimeter, beras dan bumbu dapur. BACA JU

10 DESA WISATA TERBAIK DI INDONESIA INI WAJIB DIKUNJUNGI

Image
R eyGina Wisata | Desa Wisata adalah suatu bentuk integrasi antara atraksi, akomodasi dan fasilitas pendukung yang disajikan dalam suatu struktur kehidupan masyarakat yang menyatu dengan tata cara dan tradisi yang berlaku. Indonesia memang surganya tempat liburan bagi banyak wisatawan. Indonesia memiliki beragam destinasi wisata menarik dan menyenangkan untuk dikunjungi. Mulai dari destinasi wisata alam hingga budaya semuanya ada di Indonesia. Jika Anda pernah berkunjung ke Indonesia menelusuri desa-desa yang indah alami seperti Desa Sungai Nyalo atau Desa Teluk Meranti di Pulau Sumatera, Desa Ponggok. Desa Taman Sari Di Banyuwangi, Anda akan banyak menemukan kegiatan seru anti maenstream yang bisa Anda lakukan di desa-desa wisata ini, mulai dari menanam padi hingga membuat kerajinan gerabah dari tanah liat. BACA JUGA : Daftar Tempat Wisata Di Bali Terbaru Berikut 10 Desa Wisata Terbaik Di Indonesia yang wajib Anda kunjungi untuk mengenal lebih jauh lagi tentang alam dan budaya Ind

SPOT TERBAIK PENYELAMAN DI PULAU WEH

Image
R eyGina Wisata | Pulau Weh yang terletak di ujung barat Pulau Sumatera kini menjadi incara para penyelam dari berbagai penjuru dunia. Tempat ini memiliki keindahan alam bawah laut yang menakjubkan untuk dinikmati. Spot-spot terbaik di Pulau Weh ini telah menjadi magnet bagi ribuan penyelam lokal dan mancanegara. BACA JUGA : Pulau Weh Surganya Pecinta Selam Berikut beberapa spot penyelaman terbaik di Pulau Weh yang wajib Anda kunjungi dan nikmati keindahanya. The Canyon Pernahkan Anda membayangkan keindahan Grand Canyon dibawah air? Jika belum, datanglah ke Pulau Weh karena disini Anda bisa menyelusuri saluran ngarai selebar 5 meter dengan kedalaman hingga mencapai 60 meter. Jika beruntung, Anda dapat menemukan ikan napoleon raksasa, baracuda dan manta ray yang menjadi penghuni spot ini. Shark Plateu Terletak di bagian barat daya Pulau Weh, spot Shark Plateu menyajikan beragam ikan hiu seperti hiu sirip, hiu sirip hitam dan hiu putih hilir mudik tiada henti di spot ini. Menjad

TAKLUKAN OMBAK SETINGGI 10 METER DI PANTAI SORAKE

Image
R eyGina Wisata | Terletak di lepas pantai selatan Kecamatan Teluk Dalam, Kabupaten Nias Selatan, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia, Pantai Sorake di Teluk Lagundri terkenal dikalangan surfer dunia karena memiliki spot "The Point" dan "Indicator" . Spot ini tiada henti menyuguhkan rangkaian ombak setinggi 10 meter yang spektakuler sepanjang tahun.  BACA JUGA : 10 Tempat Surfing Terbaik Di Indonesia Pantai Sorake Pantai dengan hamparan pasir putih bersih dengan rangkaian batu-batu karang disepanjang garis pantannya ini menjadi impian para surfer dari penjuru dunia untuk menaklukan dan menikmati gulungan ombaknya yang sangat spektakuler yang berasal dari Samudra Hindia dan menjadi tempat bertemunya teluk sehingga menghasilkan gelombang ombak yang sangat besar. Pantai Sorake dan Pantai Lagundri hanya berjarak sekitar 2 kilometer. Kedua pantai ini terkenal sebagai lokasi selancar (surfing) bertaraf internasional yang bahkan ketenaran kedua pantai ini sejajar dis

INILAH 10 KUIL PALING TUA DI DUNIA YANG WAJIB DIKUNJUNGI

Image
R eyGina Wisata | Keberadaan kuil telah ada sejak ribuan tahun yang lalu. Mereka adalah bukti adanya budaya dan peradaban manusia sejak beberapa tahun yang lalu. Dengan arsitektur dan strukturnya yang menakjubkan, Kuil-kuil ini memukau banyak orang dari seluruh dunia. Dalam daftar ini, Kami akan membawa Anda ke 10 Kuil Tertua Di Dunia. BACA JUGA : 10 Candi Terindah di Indonesia Yang Wajib Dikunjungi Berikut 10 Kuil Tertua Di Dunia yang wajib kamu kunjungi yang kami lansir dari laman wonderlist.com. 10. Palace of Knossos Di bangun disebelah tenggara Heraklion, Knossos telah dihuni selama beberapa ribu tahun, Di mulai sekitar tahun ketujuh milenium SM dan ditinggalkan setelah penghancuranya pada 1375 SM. Istana besar ini dibangun antara 1700 dan 1400 SM yang merupakan istana pertama yang dibangun sekitar tahun 1900 SM. Fungsi situs ini tidak diketahui secara pasti, Hal ini masih diperdebatkan apakah itu digunakan sebagai pusat pemerintahan, keagamaan atau keduanya. Menurut mitologi Y