Posts

Showing posts from December, 2018

MENELUSURI KEKAYAAN GUA LIANG KABORI DAN METANDUNO DI SULAWESI TENGGARA

Image
R eyGina Wisata | Terletak di Desa Liang Kabori Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia, Gua Liang Kabori merupakan salah satu gua terkaya dan terindah di dunia yang wajib untuk Anda telusuri dan nikmati keindahannya saat berkunjung ke Sulawesi Tenggara.  Baca Juga : 8 Gua Terindah di Jogjakarta Ketika Anda mulai menelusuri bibir gua, Anda akan melihat suatu gua alam yang membentang dengan tinggi sekitar 2-5 meter dan lebar sekitar 30 meter. Selain ornamen-ornamen berupa lukisan, Anda juga dapat melihat unsur geologi pada gua ini misalnya saja stalaktit yang berada pada bagian atas dan stalakmit yang berada pada bagian bawah gua yang apabila keduanya bertemu akan membentuk pilar batu yang sangat indah dan menakjubkan untuk dilihat. Liang Kabori yang dalam bahasa Muna berarti Liang "Gua" dan Kabori "tulis" sehingga Liang Kabori dapat diartikan sebagai gua bertulis dan bergambar dengan keindahannya yang sangat luar biasa. Sehingga tidaklah berlebih

10 CINDERAMATA PALING BANYAK DICARI WISATAWAN

Image
R eyGina Wisata | Cinderamata adalah sesuatu yang dibawa pulang oleh wisatawan kerumahnya saat belibur mengunjungi tempat-tempat wisata sebagai barang kenangan yang terkait dengan tempat yang dikunjungi.  Di beberapa daerah di Indonesia, Selain memiliki tempat wisata menarik dan indah untuk dikunjungi, juga memiliki ciri khas tertentu berupa cinderamata, pernik-pernik atau ikon daerah tersebut. Dan benda-benda khas dari suatu daerah biasanya banyak diburu oleh wisatawan saat mengunjunginya seperti Kopiah Maekeutop saat mengunjungi Kota Banda Aceh, Lukisan Kamasan , saat mengunjungi daerah Klungkung, Bali, Payung Geulis saat mengunjungi kota Tasikmalaya, Lukisan Kulit Kayu , saat menyaksikan Festival Danau Sentani di Papua dan lain sebagainya. Baca Juga : Mencicipi Kolo, Makanan Tradisional Khas Kabupaten Manggarai Nah dibawah ini Kami rekomendasikan 10 Cinderamata Paling Banyak Dicari Wisatawan saat berlibur ke daerah tertentu di Indonesia menurut Anuderah Pesona Indonesia. 1.

MENJELAJAHI GELOMBANG DAN BUDAYA KUNO KELAS DUNIA DI PULAU SUMBA

Image
R eyGina Wisata | Hanya berjarak sekitar 50 menit penerbangan dari bandara Ngurah Rai, Bali, Pulau Sumba memberikan pengalaman yang kontras dan memuaskan untuk Anda jelajahi. Sumba adalah sebuah pulau yang penuh dengan keindahan alam, dimana agama animisme kuno masih tumbuh subur di sana. Sumba, dua kali luas dari ukuran Bali ini hanya sedikit menerima turis. Di sini Anda dengan sangat mudah menemukan banyak pantai indah yang masih sepi yang sangat cocok buat Anda abadikan di sampul majalah dan festival tombak tajam yang disebut dengan Pasola atau berselancar kelas dunia dengan keterpencilanya yang sulit Anda temukan di tempat lainnya di dunia. Itu hanyalah beberapa alasan yang harus Anda pertimbangkan saat ingin berkunjung menjelajahi gelombang dan budaya kuno kelas dunia di Pulau Sumba yang terpencil namun sangat menakjubkan. BACA JUGA : 10 Pantai Terindah di Sumba Timur Mengembara di salah satu pantai di Pulau Sumba , Anda pastinya akan bertanya-tanya dimana turis yang lainnya? Ga

MENYELAM DI PULAU BANGKA, MINAHASA UTARA

Image
R eyGina Wisata | Pulau Bangka adalah sebuah pulau kecil yang terletak tepat di ujung timur laut Sulawesi, Indonesia. Pulau ini dikenal memiliki pantai indah yang belum banyak terjamah tangan manusia serta wisata menyelam yang eksotis. Pulau yang penuh warna ini berada di Kecamatan Likupang Timur, Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara. Hiu Karang Pulau Bangka BACA JUGA : Pulau Misool, Tempat Penyelaman Terbaik di Dunia  Variasi adalah bumbu kehidupan dan Pulau Bangka adalah surga. Terletak di surga para penyelam di Sulawesi Utara, Indonesia yang dikelilingi oleh Samudera Pasifik, Laut Sulawesi dan Laut Maluku, Bangka adalah bagian dari kelompok pulau bersama dengan Kinabohutan, Gangga, Talisei dan juga Tindila.  Dengan lebih dari 25 spot penyelaman, Pulau Bangka terletak di episentrum segitiga karang yang indetik dengan kelimpahan keanekaragaman laut. Menyelam di Pulau Bangka dengan topografi bawah lautnya dengan dinding, puncak dan ngarai adalah hal istimewa yang dap

KEINDAHAN AIR TERJUN LEMBAH ANAI

Image
R eyGina Wisata | Air Terjun Lembah Anai adalah salah satu tempat wisata paling populer di Sumatera Barat. Air terjun setinggi 60 meter ini terletak di tepi jalan raya Padang - Bukittinggi atau berada di kawasan Cagar Budaya Lembah Anai. BACA JUGA : Air Terjun Tiwu Wali, Surga Tersembunyi di Kab. Manggarai, NTT Selain memiliki air yang deras dan jernih, Air terjun ini juga memiliki panorama alam yang sangat luar biasa dengan monyet-monyet yang banyak berkeliaran di sekitar air terjun. Sehingga tidaklah berlebihan jika Air Terjun Lembah Anai banyak dikunjungi oleh wisatawan domestik hingga mancanegara. Saat menjelajahi Sumatera Barat melewati Padang Panjang, Bukit Tinggi, Batu Sangkar, Anda akan disajikan dengan pemandangan alam berupa air terjun yang bernama Lembah Anai. Keindahannya bagaikan karya Maha Agung Sang Pencipta yang akan membuat mata yang melihatnya akan berdecak kagum. Air terjun ini merupakan bagian dari aliran Sungai Batang Lurah yang berhulu di atas Gunung Singgalang

MENJELAJAHI WISATA KOTA PADANG YANG EKSOTIS

Image
R eyGina Wisata | Kota Padang adalah salah kota terbesar di pantai barat Pulau Sumatera sekaligus ibukota Provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Kota yang juga merupakan pintu gerbang barat Indonesia dari Samudra Hindia ini memiliki beragam tempat menarik untuk Anda kunjungi dan nikmati keindahannya. BACA JUGA : 5 Destinasi Wisata Unggulan di Pulau Sumatera Museum Adityawarman Kota Padang yang terkenal dengan Legenda Siti Nurbaya dan Malin Kundang ini memiliki museum yang berada di pusat kota yang bernama Museum Adityawarman yang memiliki arsitektur berbentuk rumah adat Minangkabau (Rumah Gadang), model Gajah Mataram. Sementara di halaman depan museum terdapat dua lumbung padi dan banyak terdapat peninggalan sejarah dan budaya suku Minangkabau, suku Mentawai dan juga suku Nias. Selanjutnya Anda bisa menjelajahi kota Padang dengan menuju ke kawasan Pelabuhan Muara. Disini Anda akan banyak menemukan beberapa bangunan peninggalan zaman Belanda. Kawasan yang juga sebagai tempat caga

10 HOTEL TERBAIK DI BALI BUAT LIBURAN AKHIR TAHUN

Image
R eyGina Wisata | Bali adalah salah satu tempat liburan akhir tahun paling mempesona di Indonesia. Selain dikenal dengan keindahan alamnya, Bali juga terkenal dengan seni dan budayanya yang megah dan menarik. Pantai Kuta, Sanur, Nusa Dua. Seminyak, Pantai Padang-Padang, Pantai Lovina adalah pantai-pantai indah di Pulau Bali dengan berbagai hotel dan resort bertaraf internasional terbaik untuk liburan akhir tahun Anda dan keluarga di Pulau Bali.  BACA JUGA : Nihiwatu, Hotel Terbaik di Dunia 2016 Berbicara tentang hotel bertaraf internasional terbaik, Pulau Bali adalah tempatnya. Dari sekian banyaknya hotel terbaik di Bali , Beberapa diantaranya telah memenangkan beberapa penghargaan bergengsi. Apakah kamu ingin tahu 10 Hotel Terbaik Di Bali buat liburan akhir tahun? berikut ulasannya, 1. Four Season Resort Bali Nikmati liburan akhir tahun Anda di Pulau Bali dengan menginap di Four Season Resort Bali yang terletak di Sayan. Hotel ini telah memenangkan penghargaan dari Travel + Le